SAJAK UNTUK NONA MANIS

Monday, October 15, 2012

BELAJAR YUK.....

memahami fungsi dan arti imbuhan me-, di-, - kan, dan -i

perhatikan kalimat - kalimat berikut !


  1. pada Tahun 1997, waktu liburan sekolah, aku diajak ibu pulang kampung ke sumatra.
  2. Kendaraan bisa terbalik karena rakitnya tidak kuat menahan berat mobil dan penumpangannya.
  3. Doakan mudah - mudahan beliau segera di temukan
  4. mari kita cermati setiap rumput dan pohon rindang yang ada di sekeitar kita ini

kata - kata yang bercetak miring dalam kalimat - kalimat tersebut merupakan kata - kata yang berimbuhan  di-,me-, -kan, dan -i.
 dari kata - kata tesebut kita dapat memahami bahw imbuhan  di-  berfungsi sebgai bentuk kata kerja pasif, imbuhan  me- sebagai bentuk kata kerja aktif, sedangkan imbuhan -i dan -kan,  merupakan betuk kata kerja bentuk perintah (imperatif).
perhatikan pergeseran jenis kata berikut :
  1. ajak (PK)  + di      = diajak (KK pasif) 
  2. tahan (KS) + me-  = menahan (KK Aktif)
  3. doa (KB) + -kan   = doakan (KK imperatif)
  4. cermat (KS) + -i   =cermati (KK imperatif)

adapun imbuhan di-  pada kata diajak  adalah menyatakan sesuatu dikenai tindakan yang di sebut pada bentuk dasar. arti imbuhan me- pada kata menahan adalah melakukan pekerjaan untuk orang lain, sedangkan arti imbuhan -i  pada kata cermati adalah melakuka perbuatan dengan sifat yang disebut bentuk kasar

catatan :
KB = kata benda
KK = kata kerja
KS  = kata sifat
PK  = pokok kata tau prakategorional = kata yang tidak dapat ditemukan jenisnya sebelum memperoleh imbuhan.


No comments:

Post a Comment